Jumat, 30 Agustus 2019

Peringatan Ulang Tahun LVRI Ke-62 Kota Salatiga



Salatiga,bertempat di  Pendopo Kel. Kutowinangun Lor Jl.  Pahlawan Salatiga telah dilaksanakan  Peringatan HUT Veteran  Nasional Tahun 2019 dengan tema "LVRI Bersama Pemerintah Dan Masyarakat Siap Melanjutkan Pewaris Nilai-Nilai perjuangan 45 Kepada Generasi Penerus Bangsa,Sabtu (24/08)

Pasiter Kodim 0714/Salatiga Kapten Inf Untung Hardjanto yang hadir mewakili Dandim dalam sambutannya mengatakan, Ijinkan saya mengajak hadirin sekalian mengucapkan rasa syukur kepada tuhan yang maha esa, berkat kebesaran-nya pada hari ini kita dapat bertemu bersama dalam rangka mengikuti acara peringatan hari ulang tahun ke 82 legiun veteran republik indonesia (LVRI) tahun 2019 kota salatiga yang dilaksanakan di pendopo kelurahan kutowinangun lor jalan pahlawan kota salatiga ini dalam keadaan sehat wal afiat

Ulang tahun LVRI tidak bisa dilepaskan dengan sejarah perjuangan rakyat indonesia dalam
merebut mempertahankan dan menegakkan kemerdekaan serta Indonesia perjuangan dan pengorbanan para pahlawan telah kedaulatan bangsa menggugah kita tetap semua untuk meningkatkan penghayatan kepahlawanan terhadap nilai-nilai keperintisan, kejuangan dan kesetiakawanan sosial para veteran yang saya banggakan, sama dengan LVRI akan senantiasa bersama komponen bangsa untuk saling bahu membahu guna cita proklamasi 17 agustus 1945

. LVRI menghimpun para veteran mewujudkan cita adalah organisasi yang Indonesia, memperhatikan begitu besarnya Republik peran LVRI dalam perjalanan sejarah perjuangan Bangsa
Indonesia maka Negara perlu memberikan penghargaan kepada mereka yang telah menyumbangkan tenaganya secara aktif atas dasar sukarela dalam ikatan kesatuan bersenjata
memperjuangkan,Kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia, baik resmi maupun kelaskaran
dalam membela dan mempertahankan NKRI.

"Pada peringatan ulang tahun lvri ke-62 INI, saya atas kesatuan 0714/salatiga kodim dan pribadi
nama mengucapkan selamat berulang tahun kepada segenap anggota LVRI dimanapun berada, dengan suatu harapan bahwa melalui ulang tahun ini bapak dan ibu anggota LVRI tidak sekedar bernostalgia, tetapi lebih dari itu yaitu yakin tetap memiliki semangat kebangsaan nilai juang guna mengawal negara mengedepankan kesatuan republik indonesia yang kita cintai dan kita banggakan ini. lanjutkan pengabdian dan karya terbaik bagi bangsa dan negara dengan kami mohon dukungan dan doa restunya kepada seluruh anggota lvri kota salatiga agar kami mampu mengemban tugas negara dengan baik" Pungkasnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar