Kamis, 21 November 2019

Wawasan Kebangsaan Oleh Mayor Inf Masrokhan



Salatiga- Kasdim 0714/Salatiga hadiri Musyawarah Bersama Walikota dan Forkopimda Salatiga Dengan Organisasi kemasyarakatan ,Dengan Tema Menjaga Kondusifitas kota Salatiga Di Pendopo Pakuwan sekda kota salatiga,Rabu (20/11).

Wawasan Kebangsaan yang disampaikan oleh Mayor Inf Masrokhan,bahwa Setiap Ormas pasti punya Aturan rumah tangga yang diatur dalam pancasila.Semoga seluruh elemen masyarakat dalam menggunakan Medsos selalu berhati hati ,jangan sampai gara gara informasi yang tidak benar dapat memperkeruh suasana dan merusak hubunga antar ormas yg ad di Salatiga .Semoga Ormas bisa bersinergi selalu dengan Forkopinda,TNI,POLRI guna menjaga kesatuan dan rasa yang aman buat masyarakat Khususnya di wilayah kota salatiga.

Wakapolres salatiga dalam memberikan masukan kepada Ormas bahwa ,semoga seluruh ormas bisa selalu bekerja sama dengan kepolisian untuk selalu manjaga situasi yg kondusif sehingga banyak infestor yg bisa masuk dan menarik wisatawan yg bisa meningkatkan kehidupan masyarakat.bagi mahasiswa terimakasih atas keikutan dalam wawasan bela negara yang bisa selau menjadi menjadi contoh bagi masyarakat .Mahasiswa adalah Penggerak demokrasi sehingga dapat mengawasi setiap apa yg dilakukan oleh pemerintah,boleh saja mengutarakan aspirasinya tapi tidak dengan cara yg kurang baik .Wilayah salatiga adalah cotoh kota yang toleran sebab selama ini hidup saling berdampingan,rukun,gotongroyong dan bisa selalu bersatu demi kemajuan kota salatiga
Kegiatan ini dihadiri pula oleh Kakesbangpol Salatiga,Toga dan Tomas Salatiga,serta Organisasi kemasyarakatan kota Salatiga.(pendim0714)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar